Di Undang Asus dalam Acara "Limitless Gaming Max Series Launch"

Undangan dari Asus Indonesia
Senang rasanya masih dipercaya oleh Asus Indonesia untuk mengikuti acara launching produk terbarunya yaitu, Zenfone Max Pro M1, dengan dukungan dari Qualcomm Snapdragon 636. Acara yang bertajuk “Limitless Gaming Max Series Launch” itu akan diselenggarakan pada:

Hari/Tanggal   : Senin,23 April
Waktu              : 12 siang
Tempat            : Ritz-Carlton Ballroom, Pacific Place 4th Floor,


Harapannya dengan produk terbaru dari Zenfone Max Pro M1 yang masih termasuk dalam keluarga Seri MAX (Zenfone dengan baterai kapasitas besar, bisa sebagai powerbank), dapat bermanfaat bagi para pengguna yang saat ini semakin banyak bermain game di smartphone. Karena selain Baterainya yang berkasitas bersar, ASUS ZenFone Max Pro M1 juga mendukung fitur full-view display, sehingga nyaman untuk menampilkan grafis gaming zaman sekarang. Wah.. makin nggak sabaran ingin melihat dan menyentuhkan secara langusng :) Tungu ulasan saya khusus tentang Zenfone MAX Pro M1 ya :)

Komentar